Buku Sedimentologi mencoba menguraikan kajian mengenai ilmu yang mempelajari batuan sedimen dan proses-proses yang membentuknya, yaitu klasifikasi, asal mula, dan interpretasi endapan dan batuan sedimen (Bates dan Jackson, 1980).
Sedimentasi adalah istilah yang digunakan untuk menunjukkan proses bagaimana sedimen terakumulasi sehingga cakupan studinya bisa meliputi proses pelapukan, transportasi, pengendapan, lingkungan pengendapan, dan proses pembatuan. Sesuatu yang sangat sulit untuk menggambarkan secara tegas ialah definisi antara sedimentologi dan stratigrafi, di mana keduanya mempunyai objek studi yang sama, yaitu mempelajari batuan berlapis (rocks strata). Boggs (2006) menjelaskan secara sederhana bahwa sedimentologi lebih fokus pada mempelajari ciri-ciri fisik, kimiawi, dan biologi batuan sedimen dan semua proses yang menghasilkan karakteristik ciri-ciri tersebut.
Sedangkan disiplin stratigrafi lebih fokus pada hubungan vertikal dan lateral yang lebih luas antarunit batuan sedimen, suksesi, dan kronologi pengaturan perlapisan batuan sedimen. Meskipun pada mulanya studi stratigrafi hanya pada batuan sedimen, tetapi pada praktiknya, studi stratigrafi juga diterapkan pada semua batuan berlapis, termasuk layering pada batuan beku dan metamorf. Dengan demikian, seorang ahli stratigrafi yang bekerja pada objek batuan sedimen akan mempunyai bidang kajian yang sama banyak dengan seorang ahli sedimentologi, tetapi seorang stratigrafer akan lebih banyak berkonsentrasi dalam hal hubungan umur antarstrata batuan, suksesi perlapisan, korelasi batuan, urutan stratigrafi, dan kronologi perlapisan pada kolom stratigrafi.
Line : adminpekerjatambang
DISKON 30% menjadi 150 RIBU
(Seratus Lima Puluh Ribu Rupiah)
Tersedia Juga :
Materi pokok yang dibahas dalam buku ini meliputi :
BAB 1 PENDAHULUAN
1.1 Batuan Sedimen
1.2 Sedimentologi Dan Stratigrafi
1.3 Batuan Sedimen Dan Kaitannya Dengan Bidang Ilmu Lain
1.4 Perkembangan Sedimentologi Sejak Akhir Abad 19
1.5 Sistematika Penyusunan Buku
BAB 2 SIKLUS SEDIMEN DAN PELAPUKAN
2.1 Siklus Sedimen
2.2 Proses Pelapukan Dan Hasilnya
2.3 Laju Pelapukan Kimiawi
2.4 Hasil-Hasil Pelapukan
BAB 3 TRANSPORTASI DAN PENGENDAPAN SEDIMEN
3.1 Pendahuluan
3.2 Sifat Fluida
3.3 Sistem Pengendapan
3.4 Transportasi Sedimen Oleh Gravitasi
BAB 4 TEKSTUR SEDIMEN
4.1 Pendahuluan
4.2 Ukuran Butir (Grain Size)
4.3 Morfologi Butir
4.4 Kemas (Fabric)
4.5 Porositas Dan Permeabilitas
4.6 Diagenesis
BAB 5 STRUKTUR SEDIMEN
5.1 Pendahuluan
5.2 Jenis-Jenis Struktur Sedimen
5.3 Analisis Struktur Sedimen
BAB 6 PETROLOGI BATUAN SEDIMEN
6.1 Pendahuluan
6.2 Batuan Sedimen Klastik
6.3 Batuan Sedimen Karbonat (Batu Gamping)
6.4 Batuan Vulkaniklastik
6.5 Diagenesis
6.6 Studi Provenans Batuan Sedimen
BAB 7 LINGKUNGAN PENGENDAPAN DAN LITOFASIES
7.1 Pendahuluan
7.2 Lingkungan Pengendapan Darat
7.3 Lingkungan Pengendapan Transisi
7.4 Lingkungan Pengendapan Laut
7.5 Lingkungan Laut Dalam
7.6 Litofasies
BAB 8 TEKTONIK SEDIMENTASI
8.1 Pendahuluan
8.2 Pembentukan Cekungan Sedimen
8.3 Akomodasi Sedimen
8.4 Perubahan Garis Pantai
8.5 Hubungan Perubahan Muka Air Laut Dan Suplai Sedimen
8.6 Hubungan Antara Daerah Sumber Di Darat Dan Pengisian Cekungan
PENGIRIMAN BUKU GEOLOGI TAMBANG :
https://web.facebook.com/pg/pekerjageologitambang/photos/?tab=album&album_id=2314313682206469
TESTIMONI :
https://web.facebook.com/pg/pekerjageologitambang/photos/?tab=album&album_id=2314312238873280
Buku Sedimentologi Karya Sugeng S. Surjono Dan D. Hendra Amijaya
- Penulis: Sugeng S. Surjono, D. Hendra Amijaya
- Bahasa : Indonesia
- Cetakan: Ketiga, Maret, 2019
- Halaman: 318 halaman
- Ukuran: 15.5 x 23 cm
- Buku Original Full Color
- Jenis Cover Softcover
- Jenis Kertas Book paper
- Hanya dijual Online
Silahkan diorder ya gan !
Tersedia Juga Buku Lainnya di KATEGORI BUKU GEOLOGI TAMBANG
Line : adminpekerjatambang
DISKON 30% menjadi 150 RIBU
(Seratus Lima Puluh Ribu Rupiah)
Harga belum termasuk ongkos kirim, Pengiriman dari Indramayu, Jawa Barat menggunakan JNE, cek ongkos kirim disini (JNE). Barang akan di packing dengan kertas bekas kardus, sehingga lebih aman dan tahan banting.